Tugas mata kuliah Logika Fuzzy ini benar-benar membuat saya semakin tertarik dengan konsentrasi Sistem Cerdas.
Disini kasus fuzzy yang saya ambil adalah mengenai aplikasi untuk memprediksi produktivitas kue di suatu toko kue (baca : CS Bakery). Tanya kenapa? sebab salah satu obsesi saya (baca: cita-cita) adalah memiliki toko kue dengan produk buatan sendiri, dan CS Bakery tentunya adalah Coklat Stroberi :-D
Lanjut ke kasus, di aplikasi ini ada 3 variabel input :
1. Permintaan >> masukan yang menyatakan permintaan kue per hari.
2. Persediaan >> masukan yang menyatakan persediaan kue di toko per hari.
3. Kondisi >> masukan yang menyatakan kondisi kue yang tersedia di toko, apakah masih layak jual atau tidak.
Variabel outputnya adalah Produksi, dimana variabel ini menyatakan jumlah kue yang harus diproduksi berdasarkan masukan yang diberikan.
Untuk metode yang digunakan adalah metode Tsukamoto (katanya sih paling mudah) :D
berikut ini adalah skrinsut dr aplikasi nya, sederhana sekali kan. . . :-D
1 comments:
ka mohon bantuannya dong
Post a Comment